Penyelesaian Masalah Kekekalan Energi

Penyelesaian Masalah Kekekalan Energi

Penyelesaian masalah berikut ini bukan merupakan proses yang dapat dilakukan dengan mengikuti satu perangkat aturan. Langkah-langkah berikut bukan merupakan resep, melainkan rangkuman langkah-langkah yang menolong Anda untuk menyelesaikan masalah yang melibatkan energi. Berikut langkah-langkahnya : Buat gambar. Tentukan sistem di mana energi akan bersifat kekal: benda... Selengkapnya »
Contoh Soal dan Pembahasan Mekanisme Gerak Roller-coaster

Contoh Soal dan Pembahasan Mekanisme Gerak Roller-coaster

Roller-coaster melaju dengan menggunakan kekekalan energi. Anggap ketinggian bukit pada gambar di berikut ini adalah 40 meter, dan roller-coaster mulai dari keadaan diam pada puncak, hitung : Roller Coaster (a). Laju roller-coaster di kaki/dasar trek bukit tersebut! (b). Pada ketinggian berapa lajunya menjadi setengahnya? Penyelesaian : Tentukan h = 0 pada... Selengkapnya »
Roller-coaster Melaju Dengan Menggunakan Kekekalan Energi

Roller-coaster Melaju Dengan Menggunakan Kekekalan Energi

Persamaan pada Kekekalan Energi Mekanik dapat dipakai untuk benda manapun yang bergerak tanpa gesekan di bawah pengaruh gravitasi. Sebagai contoh, gambar berikut menunjukkan sebuah roller-coaster yang mulai dari keadaan diam di puncak, dan meluncur ke bawah tanpa gesekan dari bukit trek ke bagian paling dasar trek dan naik ke bukit... Selengkapnya »
Benda Jatuh Bebas - Penerapan Kekekalan Energi Mekanik, Hubungan Energi Potensial dan Energi Kinetik

Benda Jatuh Bebas - Penerapan Kekekalan Energi Mekanik, Hubungan Energi Potensial dan Energi Kinetik

Sebuah benda dari keadaan diam mengalami jatuh bebas. Jika ketinggian awal benda adalah 3 meter, hituglah laju batu ketika telah mencapai posisi 1 meter di atas tanah ! https://cdn.pixabay.com/photo/2013/07 /18/20/25/orange-164985__340.jpg Penyelesaian : Karena v1 = 0 (saat pelepasan), h2 = 1 meter, dan g = 9,8 m/s2 persamaan pada Pemecahan... Selengkapnya »
Pemecahan Masalah Energi Potensial Dan Energi Kinetik Menggunakan Kekekalan Energi Mekanik

Pemecahan Masalah Energi Potensial Dan Energi Kinetik Menggunakan Kekekalan Energi Mekanik

https://pixabay.com/en/diving-leaping-ocean-jump-outdoors-1600668/ Suatu contoh sederhana dari kekekalan energi mekanik adalah sebuah benda yang dibiarkan jatuh dari ketinggian h di bawah pengaruh gravitasi (dengan mengabaikan hambatan udara). Begitu dijatuhkan, benda tersebut yang semula dalam keadaan diam, hanya memiliki energi potensial. Sewaktu jatuh, energi... Selengkapnya »
Beranda Halaman 1 dari 1

Ilmu Fisika on Youtube

Usaha Energi Daya

Lihat lainnya

Listrik Magnet

Lihat lainnya

Soal Jawab

Lihat lainnya

Mekanika

Lihat lainnya

Impuls Momentum

Lihat lainnya

Universitas

Lihat lainnya

Optik